Breaking News

Kegiatan Sekolah

Sekolah memiliki kegiatan yang beragam, termasuk belajar mengajar, ekstrakurikuler, acara sekolah, dan kegiatan sosial. Guru berpengalaman menyampaikan materi dengan menyenangkan. Siswa bisa mengejar minat melalui olahraga, musik, dan seni. Acara sekolah seperti pesta dan pertunjukan membuat suasana meriah. Siswa juga belajar nilai sosial melalui pelayanan masyarakat. Kegiatan sekolah memberikan pengalaman yang berharga dan membekali siswa untuk sukses di masa depan.

Pegelaran Seni Tari Mandhala SMK Sangkuriang 1 Cimahi

(Cimahi, 24 November 2022)- Kegiatan ini hasil dari pembelajaran mahasiswa/i P3K Universitas Pendidikan Indonesia (UPI). Dilaksanakan di lapangan SMK Sangkuriang 1 Cimahi. Kegiatan Pagelaran seni tari ini disambut baik oleh guru-guru maupun siswa/i SMK 1 Sangkuriang 1 Cimahi. Kegiatan Pegelaran seni tari ini sangat meriah, kegiatan ini sangat mengapresiasi bagi …

Read More »

Kegiatan Kepramukaan SMK Sangkuriang 1 Cimahi Kelas X Dan XI

(Cimahi, 24 Februari 2023)- Kelas X dan XI Sedang melaksanakan kegiatan kepramukaan nihh. Kegiatan Kepramukaan disambut baik oleh para siswa/i, tak heran disaat melaksanakan kegiatan Kepramukaan siswa/i terlihat sangat senang dan gembira meskipun, keadaan cuaca tidak begitu mendukung. Kegiatan Kepramukaan kali ini yang membuat menariknya adalah siswa/i kelas X yang …

Read More »

Sosialisasi Pengenalan Produk Hydro Coco Dan Strategi Marketing

(Cimahi, 17 Februari 2023)- Ada sesuatu yang baru nih! Sekolah SMK Sangkuriang 1 Cimahi berkolaborasi dengan Hydro Coco. Acara sosialisasi sponsor bersama Hydro Coco yang dilaksanakan ini adalah sebuah kesempatan yang sangat baik untuk memperkenalkan SMK Sangkuriang 1 Cimahi kepada masyarakat lebih luas dan juga untuk memperkenalkan Hydro Coco sebagai …

Read More »

Sosialisasi Kegiatan Akhir Sekolah Kelas XII

(Cimahi,14 Februari 2023)- Ada informasi terbaru nih! SMK Sangkuriang 1 Cimahi sedang mengadakan kegiatan sosialisasi dengan orang tua siswa/i kelas XII membahas mengenai sosialisasi kegiatan akhir sekolah. Sebelum dimulainya sosialisasi kegiatan akhir tahun kelas XII orang tua siswa/i diawali dengan pembacaan ayat suci Al-Qur’an oleh siswi kelas X SMK Sangkuriang …

Read More »

Kegiatan Sosialisasi Dana BOS Sekolah Berlangsung Sukses untuk Memberikan Pemahaman Kepada Siswa

Kegiatan Sosialisasi Dana BOS Sekolah Berlangsung Sukses untuk Memberikan Pemahaman Kepada Siswa Sekolah SMK Sangkuriang 1 Cimahi mengadakan kegiatan sosialisasi dana BOS (Bantuan Operasional Sekolah) untuk para siswa pada hari Jumat, 10 Februari 2023. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada siswa tentang tujuan, manfaat, dan cara pemanfaatan dana BOS …

Read More »